Spesifikasi Lengkap Vario 150 New dari Honda

Spesifikasi Lengkap Vario 150 New dari Honda

Others

Motor matic kini menjadi pilihan pria maupun wanita yang ingin memiliki kendaraan roda dua nyaman dan aman untuk digunakan setiap hari. Hal ini ditangkap oleh para produsen motor dunia dimana sekarang ini lebih banyak mengeluarkan produk maticnya dibandingkan yang lain. Setiap tahun bahkan motor matic memiliki type-type terbarunya yang dibekali dengan berbagai fitur-fitur baru. Honda yang merupakan salah satu merk motor terbaik dunia, juga tak ingin ketinggalan dengan mengeluarkan Vario 150 new di tahun kemarin.

Vario merupakan matic dari Honda yang premium dibandingkan type lainnya. Identik dengan body dan penggunaan mesin lebih bertenaga dibandingkan type matic Honda lainnya, kini Vario semakin berada di lintasan depan dengan memiliki mesin bertenaga besar 150cc. Dengan kapasitas besar tersebut, motor Vario 150 akan mampu berjalan dengan cepat di jalan raya tanpa kehilangan kestabilannya.

Selain memiliki mesin yang lebih bertenaga, ada spesifikasi lain yang juga memberikan perbedaan dari Vario type sebelumnya diantaranya adalah:

  • Sudah menggunakan pendingin cairan sehingga mesin besar tidak mudah panas.
  • Menggunakan type suspensi telescopik untuk ban depan sehingga lebih nyaman.
  • Menggunakan ban tubeless untuk kedua ban sehingga lebih aman dan stabil dengan kecepatan tinggi.
  • System pengereman combi brake system yang dapat dilakukan hanya dengan menarik rem kiri.
  • Seat lebih panjang dan lebar untuk kenyamanan berkendara baik pengemudi dan penumpang.
  • Tangki bahan bakar lebih besar yaitu hingga 5,5 liter.

Selain spesifikasi di atas, Honda memberikan berbagai fitur lain yang menjadikannya sebagai kelebihan Vario 150 new yaitu:

  • Menggunakan lampu depan LED double Keen Headlight yang lebih terang dengan design futuristik.
  • Smart key system yang dilengkapi dengan alarm anti maling serta answering back sound untuk identifikasi lokasi saat parkir di tempat umum.
  • Bagasi dalam luas hingga 18 liter yang dapat digunakan untuk menyimpan helm.
  • Panelmeter menggunakan fitur full digital yang dapat memberikan informasi lebih detail dengan lebih jelas.
  • Tampil dengan gaya sporty yang elegan dengan beberapa pilihan warna yaitu elegan black, exclusive matte red, exclusive matte silver dan exclusive white.

Ingin merasakan kecanggihan fitur terbaru dari Vario 150 new ini? Anda bisa mulai mengambil laptop atau gadget dan membuka situs Moladin. Di Moladin Anda dapat melihat spesifikasi lengkap dari berbagai type motor termasuk Vario 150. Selain itu di Moladin Anda juga bisa memilih dan membeli motor Vario 150 secara cash maupun kredit. Moladin adalah situs online penjualan motor terpercaya yang dapat diakses dengan mudah, cepat dan memberikan harga yang lebih hemat untuk Anda yang ingin membeli motor namun memiliki waktu yang terbatas. Dengan Moladin, Anda bisa memiliki Vario 150 dengan harga lebih terjangkau dan proses yang lebih sederhana.

Sumber :

afifahzahra.com
akmalkarim.com
kecupmanis.com
ilalang.net
daftarmu.com

Related Posts